Kategori: Tips, Trik, dan Tutorial List/Grid

Memblokir aplikasi tertentu

Memblokir aplikasi tertentu

Ada beberapa aplikasi yang berpotensi membahayakan sistem. Untuk urusan yang seperti ini biasanya kita menyerahkan nasib pada program antivirus, firewall, dan sejenisnya. Repotnya, tidak semua aplikasi berbahaya bisa di tangkap oleh program-program semacam itu. Akan lebih baik kalau kita bisa memblokir sendiri aplikasi-aplikasi yang berbahaya tersebut. Caranya begini… 1. Jalankan registry editor dengan cara tekan…

Cara Mengubah Tampilan Tanggal dan Waktu di Windows 10

Cara Mengubah Tampilan Tanggal dan Waktu di Windows 10

Terdapat setidaknya 5 cara untuk mengubah format tanggal dan waktu di Windows 10. Misalnya dari Tanggal/Bulan/Tahun ke Tahun/Bulan/Tanggal. Pada tutorial kali ini, AplikasiPC akan membahas 2 yang termudah diantaranya. Pada versi Windows sebelumnya (Windows 8.1/Windows 7/Windows XP), format tanggal dan waktu dapat diubah menggunakan Control Panel. Di Windows 10, Microsoft menggabungkan beberapa pengaturan yang ada…

Cara Membuat Kalender di Microsoft Word dan Excel

Cara Membuat Kalender di Microsoft Word dan Excel

Tidak lama lagi, tahun 2017 akan segera berakhir! Sudahkah Anda mempersiapkan kalender tahun 2018? Meskipun saat ini sudah jamannya serba mobile, namun kebanyakan orang masih lebih memilih kalender cetak ketimbang kalender yang ada di ponsel maupun komputer. Hal tersebut disebabkan karena kalender cetak dinilai lebih nyaman untuk di baca serta lebih mudah ketika kita ingin…

Cara Memperpanjang Masa Aktif Windows 8 Developer Preview

Cara Memperpanjang Masa Aktif Windows 8 Developer Preview

Ketika Microsoft merilis Windows 8 Developer Preview untuk publik, telah ditetapkan bahwa Windows 8 Developer Preview akan berakhir pada tanggal 11 Maret 2012. Jadi Anda hanya dapat menikmatinya selama sekitar 6 bulan. Sekarang 11 Maret 2012 sudah dekat dan Anda harus menghapus Windows 8 Developer Preview dan menginstal ulang Windows sebelumnya atau Windows 8 Consumer…

Memperbaiki / Install Ulang Windows 8 & 10 Menggunakan Refresh PC / Reset PC

Memperbaiki / Install Ulang Windows 8 & 10 Menggunakan Refresh PC / Reset PC

Hampir semua pengguna Windows menginstall dan menguji games, software, dan lainnya secara berkala ke komputer Windows-nya. Pengguna Windows juga sering kali mengkustomisasi tampilan, dengan cara menginstall tema, transformation pack, atau bahkan dengan memodifikasi file sistem Windows. Sering kali ketika kita menginstall software-software seperti itu, komputer kita menjadi terasa lambat, entah itu sewaktu booting maupun penggunaan…

Cara Mengubah FAT32 ke NTFS Tanpa Kehilangan Data

Cara Mengubah FAT32 ke NTFS Tanpa Kehilangan Data

FAT32 merupakan sebuah file sistem yang dibuat pada tahun 1980an sebagai penerus file sistem FAT. Sebelum adanya file sistem NTFS, FAT32 menjadi file sistem default di sistem operasi Windows, bahkan Windows 9x dan Windows ME sangat bergantung pada file sistem tersebut. Selain dimanfaatkan untuk sistem komputer, FAT32 juga digunakan di banyak perangkat multimedia yang mendukung…

© 2024AplikasiPC. Hak cipta dilindungi.
Dibawah lisensi AskNet Media.