Kategori: Windows 11 List/Grid

Cara Upgrade Windows 11 Home ke Pro Tanpa Instal Ulang

Cara Upgrade Windows 11 Home ke Pro Tanpa Instal Ulang

Hingga saat ini hanya terdapat dua edisi Windows 11 yang paling banyak digunakan, yaitu Home dan Pro. Windows 11 Home mempunyai fitur-fitur dasar yang dibutuhkan oleh pengguna rumahan, kantoran, hingga yang hobi bermain game. Sedangkan Windows 11 Pro memiliki seluruh fitur edisi Home ditambah dengan beberapa fitur lanjutan seperti Remote Desktop, BitLocker, Group Policy, dukungan…

Cara Mengatur Konsumsi Daya di Windows 11 | Power Mode

Cara Mengatur Konsumsi Daya di Windows 11 | Power Mode

Di Windows 11, juga terdapat fitur Power Mode / Power Plan dimana kita bisa mengatur konsumsi energi yang digunakan oleh setiap bagian dari komputer. Misalnya, kecerahan layar, kekuatan sinyal Wi-Fi, penggunaan prosesor, waktu mati hard disk, dan sebagainya. Saat menginstal Windows 11, Microsoft akan mengatur Power Plan ke mode Balance yang mana memiliki kemampuan untuk…

2 Cara Membuka/Masuk ke Safe Mode di Windows 11

2 Cara Membuka/Masuk ke Safe Mode di Windows 11

Sehebat apapun OS Windows, terkadang kita tetap menemui masalah yang sulit dicari penyebabnya maupun diperbaiki. Safe Mode merupakan salah satu fitur yang sangat berguna di saat seperti itu. Dengan mengaktifkan Safe Mode, maka Windows tidak akan memuat aplikasi startup dan hanya memuat driver tertentu saja yang penting bagi Windows. Dalam mode ini kita bisa mencari…

Cara Scan & Hapus Virus Windows 11 Dengan Windows Defender

Cara Scan & Hapus Virus Windows 11 Dengan Windows Defender

Di Windows 11, antivirus Microsoft Defender selalu berjalan di latar belakang untuk mendeteksi sekaligus menghapus berbagai ancaman seperti malware, virus, ransomware, spyware, rootkit, dan sebagainya. Selain itu, antivirus ini secara proaktif juga melindungi komputer dari serangan hacker yang masuk melalui jaringan internet. Namun, secanggih apapun antivirus, terkadang kita perlu melakukan pemindaian penuh secara manual untuk…

Cara Menyambungkan Speaker Bluetooth ke Windows 11

Cara Menyambungkan Speaker Bluetooth ke Windows 11

Selain untuk smartphone, speaker Bluetooth juga bisa disambungkan ke laptop atau komputer bersistem operasi Windows 11. Agar speaker nirkabel bisa disambungkan ke komputer, komputer yang akan digunakan harus dilengkapi adapter Bluetooth. Sedangkan untuk laptop, Bluetooth biasanya sudah tersedia dari pabrikan. Adapter Bluetooth yang digunakan tidak harus yang bagus / mahal. Pada saat tutorial ini ditulis,…

Cara Instal Windows Subsystem for Android (WSA) Windows 11

Cara Instal Windows Subsystem for Android (WSA) Windows 11

Windows 11 memiliki kemampuan untuk menjalankan aplikasi Android berkat adanya fitur Windows Subsystem for Android (WSA). APK bisa dipasang melalui Amazon Appstore (US) maupun langsung menggunakan file (ADB sideload). Bagi penduduk Indonesia, disarankan menggunakan cara ADB sideload untuk menginstal aplikasi Android di Windows 11, karena untuk saat ini Amazon Appstore hanya tersedia bagi peduduk US….

© 2025AplikasiPC. Hak cipta dilindungi.
Dibawah lisensi AskNet Media.