Tulisan Terbaru

Cara Mendapatkan Hosting Domain Gratis di 50webs.com

Cara Mendapatkan Hosting Domain Gratis di 50webs.com

Pada prinsipnya, prosedur hosting domain co.cc di web hosting 50webs.com sama dengan di hosting 000webhost. Dalam tulisan kali ini, AplikasiPC akan membahas cara hosting domain co.cc gratis yang sudah dibuat pada tulisan sebelumnya ke penyedia layanan hosting gratis 50webs.com. Langkah-langkah yang harus di lakukan adalah sebagai berikut: Buka halaman web www.50webs.com/web-hosting/free/ Klik Signup Free. Pada…

Cara Install dan Download Windows 10 Anniversary Update

Cara Install dan Download Windows 10 Anniversary Update

Tidak terasa sudah satu tahun semenjak Microsoft merilis Windows 10 ke publik. Windows 10 merupakan sistem operasi terbaru yang Microsoft kembangkan hingga saat ini. Hari ini, seperti yang telah dijanjikan sebelumnya, Microsoft benar-benar mulai merilis update Windows 10 yang diberi nama Anniversary Update. Sedikit informasi untuk Anda, Windows 10 Anniversary Update merupakan update besar kedua…

Cara Install Ulang Windows Menggunakan Windows 10 [1]

Cara Install Ulang Windows Menggunakan Windows 10 [1]

Sedang mencari tutorial untuk install ulang Windows 10 lengkap dengan gambar? Anda mengunjungi halaman yang tepat, berikut adalah tutorial lengkap cara install ulang Windows 10 yang bisa Anda terapkan di komputer maupun laptop. Tidak ada yang lebih ampuh untuk memperbaiki Windows selain dengan melakukan install ulang. Install ulang dapat membantu Anda untuk memperbaiki berbagai masalah…

20 Plugin WordPress untuk meningkatkan pengunjung

20 Plugin WordPress untuk meningkatkan pengunjung

Mendapatkan pengunjung yang banyak ke blog kita mungkin adalah hal yang paling penting untuk setiap blogger maka karena ini saya memikiranuntuk mencari plugin WordPress yang akan bisa membantu untuk melakukan itu. Dan inilah yang saya dapat: 1. Tell a Friend – WP-Email Plugin ini memungkinkan pengunjung untuk merekomendasikan posting blog atau halaman Anda ke teman…

Mengaktifkan Wallpaper Slideshow di Desktop Windows 10

Mengaktifkan Wallpaper Slideshow di Desktop Windows 10

Fitur background slideshow pada desktop Windows pertama kali diperkenalkan bersamaan dengan Windows 7. Fitur tersebut mengijinkan penggunanya untuk mengkonfigurasi Windows agar otomatis mengganti wallpaper desktop pilihan mereka dalam batas waktu yang sudah ditentukan. Singkatnya, Anda dapat memilih wallpaper sebanyak apapun yang Anda inginkan dan mengaktifkan fitur slideshow agar Windows otomatis mengganti wallpaper setiap 10 menit…

Cara Melihat Spesifikasi RAM di Windows 10 / 11 Tanpa Membongkar PC

Cara Melihat Spesifikasi RAM di Windows 10 / 11 Tanpa Membongkar PC

Jika Anda ingin melihat atau mengecek kecepatan, jenis, dan kapasitas RAM pada Windows 10 dan 11, berikut adalah cara yang bisa Anda lakukan. Ada beberapa cara untuk mengecek spesifikasi RAM di PC atau laptop Windows 11/10 Anda. Bisa dilakukan sebelum maupun sesudah RAM dipasang. Terdapat dua jenis & kecepatan RAM yang sekarang umum dipakai, yaitu…

© 2026AplikasiPC. Hak cipta dilindungi.
Dibawah lisensi AskNet Media.