Kategori: Windows 11 List/Grid

Cara Mengaktifkan & Mematikan Screen Saver di Windows 11

Cara Mengaktifkan & Mematikan Screen Saver di Windows 11

Ingin mengaktifkan screen saver di Windows 11? Microsoft sengaja menonaktifkan screen saver di OS Windows terbaru karena dianggap sudah tidak dibutuhkan pada layar masa kini. Screen saver awalnya diciptakan untuk menghindari layar burn-in pada monitor berjenis CRT (Cathode Ray Tube) yang akan membekas apabila menampilkan gambar yang sama dalam jangka waktu lama. Karena screen saver…

2 Cara Mengubah Pengaturan Resolusi Layar di Windows 11

2 Cara Mengubah Pengaturan Resolusi Layar di Windows 11

Besarnya teks dan gambar yang muncul di layar monitor PC Anda ditentukan dengan satuan resolusi. Pengaturan resolusi yang salah dapat membuat teks dan gambar terlihat blur (kabur). Saat driver VGA di instal, Windows 11 akan otomatis menentukan resolusi yang paling tepat untuk layar Anda. Tapi jika Anda merasa teks atau gambar yang tampil di layar…

Menampilkan Dialog Konfirmasi Saat Hapus File Windows 11

Menampilkan Dialog Konfirmasi Saat Hapus File Windows 11

Secara default Windows 11 tidak menampilkan konfirmasi saat menghapus file. Sehingga ketika kita menghapus file, maka file tersebut akan langsung dipindahkan ke Recycle Bin tanpa bertanya terlebih dahulu “Apakah Anda yakin ingin menghapus file ini?”. Meskipun menghapus file dengan mengklik Delete atau menekan tombol Del tanpa menampilkan dialog konfirmasi membuat prosesnya lebih cepat, tapi seringkali…

Cara Install Windows 11 Offline Tanpa Koneksi Internet

Cara Install Windows 11 Offline Tanpa Koneksi Internet

Microsoft sekarang mewajibkan koneksi internet yang stabil untuk menginstal Windows 11 Home dan Pro di komputer maupun laptop. Persyaratan tersebut menjadi wajib setelah Windows 11 build 22557 dirilis. Hal ini membuat kita tidak bisa menginstal Windows 11 di tempat yang tidak terdapat koneksi internet, misalnya di desa yang belum terjangkau internet. Apabila dipaksakan, maka ditengah…

Cara Reset Windows 11 Saat Tidak Bisa Booting / Masuk Desktop

Cara Reset Windows 11 Saat Tidak Bisa Booting / Masuk Desktop

Selain melalui Settings, kita juga bisa melakukan reset Windows 11 melalui Windows Recovery Environment. Untuk membuka Settings, kita perlu perangkat komputer yang Windows-nya normal, dalam arti bisa booting dan masuk desktop. Sedangkan Windows Recovery, ia bisa dibuka bahkan saat Windows tidak bisa booting / masuk desktop. Fitur Reset PC yang tersedia di Windows Recovery memiliki…

3 Cara Mengaktifkan Remote Desktop (RDP) di Windows 11

3 Cara Mengaktifkan Remote Desktop (RDP) di Windows 11

Seperti pendahulunya, Windows 11 juga bisa diakses atau dikendalikan dari jarak jauh menggunakan fitur Remote Desktop (RDP). Microsoft telah menyiapkan aplikasi yang bisa Anda gunakan untuk mengakses Remote Desktop di berbagai sistem operasi seperti Android (Remote Desktop 8), Apple iOS, Linux, dan sesama OS Windows. Terdapat beberapa cara mengaktifkan Remote Dekstop di Windows 11, diantaranya…

© 2026AplikasiPC. Hak cipta dilindungi.
Dibawah lisensi AskNet Media.